Hati-hati! Inilah 5 racun paling mematikan di dunia
- Written by Simon Cotton, Senior Lecturer in Chemistry, University of Birmingham
racun mematikanKetika diminta untuk menyebutkan nama racun, orang mungkin akan berpikir tentang sianida, arsenik, atau strychnine. Namun ini bukanlah zat-zat yang paling beracun yang diketahui. Yang lebih beracun dari itu, tetapi masih belum berada di puncak, adalah tetrodotoxin, racun ikan buntal yang meracuni sekitar 50 orang Jepang setiap...





