Asian Spectator

Men's Weekly

.

Sampo kering di AS ditarik, tapi tidak di Indonesia: Apa kandungannya dan kenapa berbahaya bagi kesehatan?

  • Written by Putriana Rachmawati, Dosen Program Studi Farmasi, Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya
Sampo kering di AS ditarik, tapi tidak di Indonesia: Apa kandungannya dan kenapa berbahaya bagi kesehatan?Sampo kering yang mengandung benzene melebihi batas aman di Amerika Serikat.FDA

Oktober tahun lalu, perusahaan multinasional produk rumah tangga, Unilever, menarik sejumlah produk sampo kering (dry shampoo) dari pasar Amerika Serikat. Sebab, produk itu mengandung senyawa benzena melebihi batas aman.

Benzena adalah senyawa yang tertinggal atau yang...

Magazine

Rezim Prabowo: Politik maskulin paternalistik, kesetaraan gender hanya omon-omon

Seorang perempuan dari kalangan Aliansi Perempuan Indonesia melakukan unjuk rasa di depan Gedung DPR, Senayan, Jakarta, pada 3 September 2025.AnharRizki/Shutterstock● Logika politik maskulin dan...

Pelaksanaan MBG justru mengganggu tata kelola gizi di Indonesia

● Indonesia telah berupaya membangun kembali tata kelola gizi berorientasi pangan lokal, bergizi seimbang, dan beragam.● Kehadiran MBG justru mengganggu perkembangan tata kelola gizi selam...

Setelah temuan parasetamol di Teluk Jakarta, riset temukan obat diabetes terdeteksi di sungai ibu kota

● Obat diabetes metformin terdeteksi di Sungai Angke, Jakarta.● Metformin berdampak negatif terhadap organisme air dan bisa kembali ke manusia lewat rantai makanan.● Sayangnya, limba...