Apakah dunia tengah menghadapi kemunduran globalisasi dan bersiap menyambut gelombang kelima ?
- Written by Elsabe Loots, Professor of Economics and former Dean of the Faculty of Economic and Management Sciences, University of Pretoria
Globalisasi telah berlangsung selama empat gelombang. Apakah kita tengah menuju gelombang kelima?Andrea Piacquadio/PexelsSelama 25 tahun terakhir, banyak penelitian dan riset bergulir mengenai konsep, sejarah, dan perkembangan globalisasi – termasuk berbagai dimensi dan keuntungannya.
World Economic Forum berargumen bahwa dunia telah...





