Hak aborsi di AS dibatalkan: seperti apa akses aborsi dan hak reproduksi di seluruh dunia?
- Written by Claire Pierson, Senior Lecturer in Politics, University of Liverpool
Situasi global terkait hak-hak reproduksi terus berubah. Putusan Mahkamah Agung Amerika Serikat (AS) yang membatalkan Roe v Wade – putusan penting tahun 1973 yang melindungi hak perempuan untuk melakukan aborsi – menandai kemunduran yang signifikan...




