Indonesia bisa belajar dari pemenang Nobel Ekonomi 2021 untuk buat kebijakan kredibel selama pandemi
- Written by Muhamad Iksan, Peneliti, Paramadina University

Tiga ekonom Amerika Serikat David Card, Joshua Angrist, dan Guido Imbens baru saja menerima penghargaan untuk Ekonomi pada upacara yang diadakan pada 8 Desember lalu.
Indonesia sebenarnya bisa belajar dari penelitian ketiga ekonom dari Amerika...