Apa yang dimaksud dengan 'male gaze' dan 'female gaze'?
- Written by Janice Loreck, Lecturer in Screen and Cultural Studies, The University of Melbourne
Apa itu male gaze? Apakah female gaze ada?Gaze adalah istilah yang menggambarkan bagaimana penonton terlibat dengan media visual. Berasal dari teori dan kritik film pada tahun 1970-an, gaze mengacu pada bagaimana kita melihat representasi visual. Ini termasuk iklan, program televisi, dan bioskop.
Ketika para kritikus film berbicara tentang gaze_,...





