Cara melindungi kesehatan mental anak ketika akan berpisah dari pasangan
- Written by Rachael Sharman, Senior Lecturer in Psychology, University of the Sunshine Coast

Ada fenomena tahunan yang terjadi di Australia: pasangan yang telah memutuskan untuk berpisah, tetapi mengekspresikan kebahagiaan untuk merayakan hari Natal terakhir sebagai keluarga yang utuh. Bulan Januari dikenal oleh para pengacara keluarga sebagai “bulan perceraian” karena alasan ini.
Dibandingkan...