Asian Spectator

Men's Weekly

.

Film 'Avatar: the Way of Water' dan Orang Bajau Indonesia, apa saja kemiripannya?

  • Written by Wengky Ariando, PhD Researcher, Research Unit on Indigenous Peoples and Development Alternatives, Social Research Institute, Chulalongkorn University
Film 'Avatar: the Way of Water' dan Orang Bajau Indonesia, apa saja kemiripannya?Avatar.com

Film animasi Avatar: The Way of Water yang dirilis pada 16 Desember 2022 lalu sempat meramaikan perbincangan publik di tanah air. Percakapan ini dipantik oleh pernyataan sutradaranya, James Cameron, yang menyatakan film ini terinsiprasi dari kelompok gipsi laut di Indonesia: Suku Bajau.

Film ini mengisahkan upaya Jake Sully – eks...

Magazine

Hadapi rentannya emosi remaja, sekolah perlu kembangkan ekosistem empati

● Kasus kekerasan dan kematian remaja mencerminkan kegagalan sekolah membaca dan merespons kesehatan mental siswa.● Indonesia perlu mengembangkan ekosistem empati sesuai konteks budaya aga...

Meningkatnya cemaran antibiotik di perairan dunia bisa membuat bakteri makin kebal

Antibiotik dan obat lainnya yang mencemari lingkungan bisa menyebabkan bakteri lebih kebal terhadap efek pengobatan.tawanroong/ShutterstockArtikel ini diterjemahkan dari bahasa Inggris untuk mempering...

Potret tragis para korban PHK di tengah maraknya perusahaan pailit

● Laporan PUSHAM UII atas kasus kepailitan menunjukkan deindustrialisasi nasional memang nyata.● Para pekerja yang terkena PHK, terutama akibat kepailitan, tidak memiliki kepastian mendapa...