Riset temukan kuburan massal katak purba yang mati akibat kebanyakan kawin
- Written by Daniel Falk, Geology / Palaeontology PhD candidate, University College Cork

Katak adalah salah satu hewan yang hidup berdampingan dengan dinosaurus. Sungguh luar biasa membayangkan makhluk kecil ini mampu bertahan dari kepunahan dinosaurus.
Adanya kasus kematian massal katak purba di sebuah kawasan lembah Geisel (Geiseltal) di Jerman tengah telah...