Sebagai Ketua ASEAN 2023, apa yang bisa dilakukan Indonesia untuk membantu mengakhiri konflik Myanmar?
- Written by Aswin Ariyanto Azis, Head of department of Politics, Government, and International Relations of Universitas Brawijaya, Universitas Brawijaya
Presiden Joko Widodo menghadiri KTT ASEAN ke-38 secara virtual.Kantor Sekretariat Presiden/LukasSejak melakukan kudeta militer pada bulan Februari 2021, kepemimpinan militer Myanmar melakukan sejumlah penganiayaan terhadap rakyatnya sendiri. Mereka mengklaim hal ini sebagai bentuk penindakan atas perbedaan pendapat dan upaya mempertahankan...





