Dosen susah dapat promosi: mengurai lika-liku proses kenaikan jabatan akademisi di Indonesia
- Written by Dasapta Erwin Irawan, Lecturer at Department of Geology, Institut Teknologi Bandung

Sama halnya dengan berbagai profesi lain, lebih dari 300.000 dosen di lingkungan perguruan tinggi Indonesia juga mengikuti beberapa tahapan jenjang karir.
Saat ini ada empat jenjang bagi karir seorang dosen dari yang paling rendah ke level yang paling tinggi: Asisten Ahli (Junior Lecturer), Lektor(Assistant Professor)...