Apa itu 'binaural beats' dan apakah itu mempengaruhi otak kita?
- Written by Monica Barratt, Vice Chancellor’s Senior Research Fellow, Social and Global Studies Centre and Digital Ethnography Research Centre, RMIT University

Anda mungkin pernah membaca atau mendengar tentang binaural beats, yang digambarkan sebagai “obat digital”.
Mendengarkan binaural beats telah diklaim membantu menghadapi susah tidur, stres, kecemasan, dan masalah kognisi, dan ada banyak diskusi yang menyebutkan bahwa mereka dapat menyebabkan efek “teler” yang...